Bisnis

8 Tips Memilih Software Akuntansi Terbaik untuk Bisnis Kamu

Jadi bagaimana rahasianya perusahaan bisa cepat dan sukses dalam menerapkan software akuntansi? Tentu Anda perlu memilih vendor yang terpercaya, software akuntansi yang mudah digunakan, mengikuti standar akuntansi di Indonesia dan semua itu. Tetapi semua vendor yang berkantor di Indonesia dapat memberikan Anda itu. Lalu apa lagi yang perlu kita perhatikan untuk mendapatkan software akuntansi terbaik? Mereka Sudah Tahu Solusi Yang Diinginkan Dari pengalaman saya, ketika saya datang untuk bertemu dengan calon customer untuk pertama kalinya, saya sudah bisa langsung menilai kesiapan perusahaan tersebut hanya dalam waktu 30 menit. Kenapa saya bisa tahu hal ini? Karena semua pertanyaan yang dilontarkan oleh calon user-user tersebut lebih terfokus ke problem dan solusi yang dimungkinkan

Read More
Bisnis

Investasi Saham dan Tips Memulainya untuk Mahasiswa

Salah satu jenis investasi yang menjanjikan dan banyak diminati oleh masyarakat adalah investasi saham. Buat kamu para mahasiswa yang masih awam dengan investasi ini mungkin bertanya-tanya, apa sih yang dimaksud dengan investasi saham pemula? Apa yang Dimaksud dengan Investasi Saham? Saham adalah surat berharga yang merupakan tanda bukti kepemilikan perorangan atau badan usaha sebagai penyertaan modal pada sebuah perusahaan. Jadi, dengan selembar saham artinya pemiliknya memiliki satu bagian kepemilikan. Untuk mengembangkan usahanya, sebuah perusahaan harus melakukan penghimpunan dana yang akan dialokasikan untuk menyewa tenaga ahli atau membuka kantor cabang. Perusahaan menghimpun dana tersebut dengan cara menjual sahamnya kepada investor atau meminjam uang dari bank. Jadi, denga

Read More
Kesehatan

Cara Mengatasi Flu Pada Anak Tanpa Menggunakan Obat

Selain demam, flu termasuk salah satu penyakit yang cukup sering terjadi pada anak. Ya, bisa dikatakan jika flu pada anak adalah gangguan kesehatan yang kerap muncul terlebih ketika musim pancaroba pada seperti saat ini. Tentu saja, ketika anak flu, maka ia akan menjadi lebih rewel dan juga susah makan. Berbincang tentang flu yang terjadi pada anak, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah ini tanpa menggunakan obat. Penggunaan cara alami menjadi pilihan yang tepat pada anak, terutama untuk Anda yang berusaha menghindari konsumsi obat kimia berlebih pada anak. Nah, cara mengatasi flu pada anak yang bisa dilakukan tanpa menggunakan obat diantaranya adalah sebagai berikut: Memandikan dengan air hangat Salah satu cara yang cukup efektif dan juga mudah mengat

Read More